Hilangkan Penat di Pulau Untung Jawa



Hi guys! Buat kalian yang belum tau, Jakarta punya tempat wisata yang view nya bikin kalian ngga mau pulang dan tentunya ngga bikin kantong menjerit!! HAHAHA
Lokasinya ada di utaranya Jakarta tepatnya di Kepulauan Seribu. Salah satu pulau di kepulauan seribu yang menarik untuk dikunjungi adalah Pulau Untung Jawa.